BLUESCREEN adalah sebuah fenomena yang sangat menakutkan beberapa dekade terkahir, hehe (kyk virus aja). Bluescreen merupakan tampilnya layar berwarna biru saat kita menyalakan komputer. Pada sebagian bluescreen laptop/komputer dapat melakukan sampai ke windows namun restart kembali, jika laptop anda mengalami masalah seperti ini berarti ada beberapa masalah di dalamnya.
Adapun masalah itu antara lain adalah :
1. Virus di dalam harddisk
2. Kerusakan pada windows
3. RAM ( Random access Memory ) komputer sudah mengalami penurunan kinerja.
Tanpa memperpanjang muqaddimah dan bertele-tele mari kita langsung bahsa cara mengatasinya, Ada beberapa cara yang dapat kita lakukan satupersatu, jika tidak berhasil pada langkah pertama maka dapat di coba langkah selanjutnya. Diharapkan mencobanya dari langkah pertama, dan tidak melompat-lompat. karena melompat-lompat saat memperbaiki komputer sangat tidak mengenakkan dan dapat mengakibatkan komputer anda terinjak,,,,heheheheh..
OK...
1. Jika komputer bisa booting namun saat loading windows malah restart, langkah yang harus anda ambil adalah : tekan F8 saat komputer loading windows>>safe mode>>recovery>>restart. Jika Anda berhasil melakukan langkah ini berarti komputer anda hanya terkena virus.Tapi jika masih belum berhasil silahkan coba langkah kedua.
2. Matikan komputer anda lalu cabut semua kabel yang tersambung ke listrik, lalu buka dan ambil RAM >> bersihkan pin yang berwaran kuning dengan menggunakan karet penghapus pensil. Lakukan hingga kira-kira lapisan yang dapat mengahalangi arus listrik terkelupas dan dapat dialiri listrik kembali. Silahkan coba hidupkan kembali, tapi jika belum berhasil coba bersihkan juga prosesor komputer anda dan pasang kembali. Jika langkah ini berhasil membuat komputer anda normal kembali berarti komputer anda hanya karena banyaknya kotoran. Tapi Kalau belum berhasil juga ikuti langkah selanjutnya
3. Pada langkah ini kita butuh hardware lain, yaitu RAM . kita akan mencoba mengganti RAM. Jika anda masih ragu untuk membeli dan mengganti dengan RAM baru cukup dengan minta bantuan teman anda yang bersedia meminjamkan RAM nya untuk membuktikan kerusakan RAM anda. Menurut pengalaman saya di langkah ketiga ini selalu berhasil. walaupun komputer anda bisa jalan saat safe modedengan RAM yang lama bukan berarti itu baik2 saja. Ini menandakan RAM anda sudah melemah. Saya sarankan untuk segera mengganti RAM agar kerusakan tidak merambat ke komponen lain.
Untuk Kali ini saya pikir cukup, dan silahkan di coba SEMOGA BERMANFAAT.
Salam
Thanks Gan Atas Info nya
ReplyDeleteTy gan atas infonya
ReplyDelete